Teruntuk yang sangat viral dari Mahasiswa Australia (Bima) yang berasal dari Lampung dengan Tudingan Lampung Termiskin dan Banyak pejabat Koruptor tentunya ini sangat tidak pantas di ucapkan di Medsos apa lagi mengaitkan Gubernur Lampung (Ir.Hi.Arinal Djunaidi).apa memang sudah ada pembuktian terkait pejabat banyak koruptor kalau pun memang ada tentunya itu ada ranah nya sendiri yang menangkap koruptor.dan Lampung Termiskin melihat dari mana jangan di kaitkan dengan permasalahan jalan yang rusak.hal ini sangat menyimpang.
Jalan di Lampung memang sebagian rusak di daerah kabupaten sebab paktor alam seperti saat ini musim hujan tentunya pengaruh bagi jalan yang berlubang akan terkikis air hujan.apa lagi mengigat kendaraan di Lampung cukup padat serta banyak kendaraan mubil truk atau tronton yang muat barang banyak melintas di jalan provinsi Lampung.
Gubernur Lampung mulai menjabat tahun 2019 saat itu ada angaran divisit 1,7 triliun untuk pembagunan gedun-gedung di Kota Baru.namun yang terpenting saat ini di angarkan untuk perbaikan jalan dan jembatan yang rusak karena itu yang penting bagi rakyat Lampung utama adalah jalan dan itu tujuan dari Gubernur Lampung fokus di jalan provinsi lampung.tetapai pada tahun 2020 saat itu kita terkena situasi besar namanya COVID 19 jadi kendala di situ.tetapi saat ini baru sudah pulih COVID 19 tentunya niat yang sudah di rencanakan sebelumnya oleh Gubernur Lampung Insya Allah akan berjalan tahap demi tahap.
Contoh saat ini sedang dalam perbaikan jalan rusak dari pintu tol keluar ke kota baru.pada tahun 2023 memang sudah ada prioritas perbaikan jalan di provinsi Lampung dan pemrov Lampung memastikan akan memperbaiki sejumlah ruas jalan yang ada di provinsi Lampung.Hal tersebut di ungkapkan Kepala Dinas Bina Marga dan Bina Kontruksi Provinsi Lampung FEBRIZAL LEVI SUKMANA pada Senen Tanggal 6 Maret 2023.
14 Ruas Jalan Prioritas Pembangunan Tahun 2023 Antara lain.
1.Way Kanan (Simpang Sopoyono)
2.Lambar (Simpang Trimulyo,Bugin Tugu sari)
3.Kotabumi (Ketapang)
4.Ketapang Negararatu (Lampura)
5.Negara Ratu (Simpang Sunyopo)
6.Talang Padang (Ngarip)
7.Ngarip (Ulu semong)
8.Ulu Semong (Simpang Trimulyo kab Tangamus)
9.Ruas Bujung tenguk (Panumbangan Kab Tbb)
10.Panumagan (Tegal Mukti)
11.Serupa indah (Tajab)
12.Ruas Kota Gajah (Simpang Randu Lamteng)
13.Simpang Randu (Seputih Surabaya Lamteng)
14.Seputih Surabaya (Sadewa Kab
Lamteng)
Itu rencana perbaikan jalan di provinsi Lampung memang sudah ada dan sudah di angarkan dan terlaksana nya tahun ini secara bertahap.dengan adanya perbaikan jalan yang rusak di Lampung ini bukan karena viral tetapi memang sudah ada rencana di tahun 2023.
Harapan saya selaku ketua lembaga Mabesbara Kota Bandar Lampung (Herman) untuk seluruh masyarakat Provinsi Lampung agar kiranya kita selaku masyarakat tentunya sama-sama bersabar untuk Pemerintah Provinsi Lampung Gubernur Lampung tentunya mengharapkan Lampung Ini maju dan segala sesuatu yang kaitan dengan jalan memang sudah ada rencana cuma karena pada tahun 2020 kita mengalami situasi yang sangat besar COVID 19 maka tertunda dan akan terealisasi semua keinginan masyarakat Lampung mudah-mudahan di tahun 2023 ini akan lebih baik lagi.
(Herman)
Discussion about this post